Pj. Bupati Buton Hadiri Pesta Adat Pidoaano Kuri Masyarakat Wabula
Pj. Bupati Buton menghadiri pesta adat Pidoaano Kuri masyarakat Wabula dengan tujuan dapat memperkuat program destinasi wisata khususnya di Kecamatan Wabula, dan dirangkaikan dengan peresmian mesjid Nur Muhammad Wabula,
Di Sosialisai Penyuluhan Pertania, Pj Bupati Buton Ajak Anak Muda Jadi Petani Milenial
Pj Bupati Buton La Haruna SP M.Si menggagas program Petani Milenial guna meningkatkan hasil pertanian dan pendapatan warga di Buton
Pimpin Apel Senin, Pj. Bupati Ingatkan Ingatkan ASN Jaga Netralitas
Penjabat (Pj) Bupati Buton, La Haruna, S.P., M.Si. menegaskan semua ASN di Lingkup pemkab Buton untuk menjaga netralitas sebagai ASN menghadapi Tahapan Pilkada Serentak kabupaten Buton
Pj. Bupati Buton Serahkan Piala Lomba Futsal HUT ke-65 Kabupaten Buton dan Hari Jadi ke-21 Pasarwajo
Penjabat (Pj) Bupati Buton, La Haruna, S.P., M.Si., hadir langsung untuk menyaksikan dan menyerahkan piala kepada para pemenang lomba Futsal yang diselenggarakan dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-65 Kabupaten Buton dan Hari Jadi ke-21 Pasarwajo
Pj. Bupati Buton Ajak Semua Elemen Berkontribusi dan Bahu Membahu Membangun Buton
Pj. Bupati Buton, La Haruna, SP, MSi mengajak semua elemen dan Stakeholder di Kabupaten Buton untuk berkontribusi dan bahu membahu untuk membangun Buton yang lebih baik
Pertanahan Buton Gelar Sidang Gugus Tugas Reforma Agraria
Pj. Bupati Buton, La Haruna, SP, MSi bersama Sekretaris Daerah Kabupaten Buton, Asnawi Jamaluddin, SPd, MSi dan Forkopimda Kabupaten Buton serta Para Kepala OPD Lingkup Pemkab Buton hadiri Sidang Tim Gugus Tugas Reforma Agraria ( GTRA)
Kendalikan Inflasi Daerah, Pj Bupati Buton, Serahkan Bantuan Benih Hortikultura dan Pupuk Secara Simbolis
Pj. Bupati Buton La Haruna SP. MSi menyerahkan bantuan benih hortikultura dan pupuk kepada para petani di Kabupaten Buton, dalam rangka penanggulangan Inflasi Daerah
Pj. Bupati Buton : Penanganan Stunting Perlu Perhatian dan Strategi Lintas Sektor
Pj. Bupati Buton, Drs. La Ode Mustari, MSi ketika berbicara di hadapan Tim Percepatan Penurunan Angka Stunting di kabupaten Buton dalam rapat kerja lintas sektor dan tim pendamping keluarga dalam rangka penguatan kinerja TPPS tingkat Kabupaten Buton tahun 2024 di Kantor Desa Bungi, Kecamatan Wolowa, Rabu 28 Februari 2024.
Pj. Bupati Buton Gelar Kuker di Puskesmas Wakaokili
Pj. Bupati Buton Drs. La Ode Mustari M.Si melakukan kunjungan kerja dalam rangka pencegahan Stunting sekaligus meninjau Sarana dan prasarana Kesehatan di Puskesmas Wakaokili, Kecamatan Pasarwajo, Selasa, 27 Februari 2024.
Pj. Bupati Buton Terima Hasil Penilaian Kepatuhan Tahun 2023 dari Ombudsman Sultra
Pj. Bupati Buton Drs. La Ode Mustari, M.Si. menerima Hasil Penilaian Kepatuhan Tahun 2023 di Aula Kantor Ombudsman Perwakilan Sultra, Kendari, pada Senin siang, 19 Februari 2023.
Pj. Bupati Buton Monitoring Pelaksanaan Kurikulum Merdeka di SD dan SMP
Pj. Bupati Buton, Drs. La Ode Mustari, MSi didampingi Bunda Paud yang juga Ketua TP PKK Kabupaten Buton, Ny. Dra. Andi Asniwati Mustari melakukan kunjungan kerja di SD 63 dan SMP 18 Buton, Sabtu, 17 Februari 2024.
Pj. Bupati Buton Resmikan Padepokan dan Bagikan Beras Bantuan di Pantai Lahonduru Wasuemba
Pj. Bupati Buton, Drs. La Ode Mustari, M.Si. meresmikan Padepokan dan membagikan Beras Bantuan kepada masyarakat di Pantai Lahonduru Desa Wasuemba, Kecamatan Wabula, pada Kamis, 25 Januari 2024.
Pemkab Buton Teken Kerja Sama dengan Poltekkes Kemenkes Kendari
Pemerintah Kabupaten Buton dengan Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Kendari melakukan penandatanganan kerja sama tentang Tri Dharma Perguruan Tinggi pada Rabu, 24 Januari 2024, di Poltekkes Kemenkes Kendari Prodi Buton di Pasarwajo.
Kanwil Kemenkumham Sultra Kunjungi Buton
Kanwil Kementerian Hukum dan Ham Provinsi Sulawesi Tenggara berkunjung di Kabupaten Buton. Kunjungan Kerja Kanwi Kemenkuham tersebut dipimpin langsung Kepala Kantor Kemenkum Ham Sultra, Silvester Sili Laba, SH. Kunjungan Kanwil Kemenkuham Sultra disambut disambut Pj. Bupati Buton, Drs. La Ode Mustari, M.Si didampingi Sekda Buton, Asnawi Jamaludin SPd, MSi di Aula Rujab Bupati Buton, Senin Malam, 22 Januari 2024.